Tentang Produk
Dried Lily Flower adalah kuncup Bunga Lilium yang memiliki ragam manfaat bagi kesehatan.
Kuncup bunga ini populer digunakan dalam ragam masakan di China, Jepang, Taiwan dan Korea dan merupakan kunci rasa dari masakan Buddha's Delight
Karakteristik
- Dried Lily Flower berbentuk kuncup bunga berwarna cokelat kekuningan yang tergulung
- Kuncup bunga ini memiliki rasa yang kuat dan sedikit aroma kayu
Metode Masak
- Drief Lily Flower sangat cocok ditambahkan dalam tumisan sayur atau rebusan sup
- Air rebusan dari petal bunga ini juga dapat digunakan sebagai kaldu (Umami)
Informasi Nilai Gizi






Cara Persiapan
Sebelum dimasak, Dried Lily Flower harus direndam terlebih dahulu:
- Bilas petal bunga dengan air bersih sebelum dimasak
- Rendam petal bunga dalam air bersih selama 30 menit hingga melunak kemudian tiriskan
- Potong bagian ujung yang keras dan potong memanjang menjadi 2 bagian

